Penjangkauan PMKS di Jalan Ir. H. Juanda

Berita

 

C2hG8VnUcAAKivTSore hari disaat lalu-lintas mulai padat,  pada saat demikian para PMKS banyak berkeliaran dititik-titik kemacetan, menurut pengaduan warga keberadaan mereka meresahkan para pengguna jalan.

Tim yang dipimpin Zulfikar selaku danru patroli timur lakukan patroli terhadap PMKS di sekitar Jalan Ir. H. Juanda (19/1/2017).

“Dua orang pengamen berhasil kami jaring, selanjutnya kami bawa ke kantor Sat Pol PP guna dilakukan pendataan dan diberi arahan oleh pimpinan,” ungkap Zulfikar.

(moel)

C2hFioWVIAIBEGs C2hFjUbUkAAwJ2x