
Rabu (14/4). Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN), adalah program seleksi penerimaan mahasiswa perguruan tinggi negeri. menggunakan sistem seleksi ujian tertulis. seleksi yang diselenggarakan oleh LTMPT (Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi) dilaksakan dua gelombang, Selasa (13/4) dengan jumlah peserta 1200 yang dibagi menjadi dua gelombang dan 12 lokasi yang disediakan oleh Universitas Pembangunan Nasional pondok labu yang berisi +-25 peserta yang masuk dalam satu ruangan.
“Saya berterima kasih pada pihak panitia, karena telah menerapkan protokol kesehatan (prokes). Sesuai perintah Satgas sesuai pelaksanaan ujin berlangsung, Karena pandemi covid19 belum berakhir”. Kata Kasat Pol PP Depok N. Lienda Ratnanurdianny SH, MHum.
Proses ini dilaksanakan mulai pukul 07.00wib dan 13.00wib, gelombang satu 600 peserta. Semua peserta melewati proses mulai cuci tangan screening dan sosialdistancing saat berada diruang tunggu, hingga menggunakan sarung tangan saat menggunakan komputer.